Metode Pelaksanaan Pekerjaan Relling Balkon
Teknis pelaksanaan pekerjaan
A. Pekerjaan persiapan
w Pembuatan dan pengajuan gambar shop drawing pekerjaan
relling balkon cafe.
w Approval material yang akan digunakan.
w Persiapan material kerja, antara lain : relling hollow, semen, pasir, air,
kawat las, dinabolt, baut, mur, besi tulangan, dll.
w Persiapan alat kerja, antara lain : meteran, alat bor, pahat, mesin las,
bak air, ember, dll.
B. Pelaksanaan pekerjaan
w Melakukan pengukuran pada area yang akan dipasang relling balokn
dengan menggunakan meteran dan ditandai dengan pensil.
w Sebelum pemasangan di lokasi kerja, railing di buat sesuai dengan
ukuran persisi bidang pada bagian balkon untuk bagian yang
lebih panjang di bagi menjadi beberapa potongan.
w Bor plat lantai, buat stake sebagai struktur perkuatan railing
dan las beberapa titik yang telah di buat sesuai dengan rencana.
w Untuk pertemuan sudut reling dengan dinding juga diberikan perkuatan,
dengan memasang dynabolt dan berikan baut pengunci.
w Setelah railing telah diikat dengan las dan dynabolt pada bagian dinding
buat tanggulan dari besi tulangan dan adukan.
w Perapihan hasil pekerjaan.